oleh
Echiidechia Enkatsu
pada 12 Juli 2011 pukul 15:09 ·
Ku sadari,
kekurangan ini,
terkadang aku hanya mengedepankan ego,
tanpa pedulikan dirimu...
Dirimu,
selalu saja mengalah,
membiarkanku melayang dalam kemenangan semu yg kau cipta...
Kesabaranmu,
kedewasaanmu,
membuatku terlihat jauh lebih kekanakan..
Bermanja, bergelayut di lenganmu yg tegar...
Membuatku merasa nyaman...
Cintamu membuatku merasa sempurna..
Merajai gubug bahagia kita...
kekurangan ini,
terkadang aku hanya mengedepankan ego,
tanpa pedulikan dirimu...
Dirimu,
selalu saja mengalah,
membiarkanku melayang dalam kemenangan semu yg kau cipta...
Kesabaranmu,
kedewasaanmu,
membuatku terlihat jauh lebih kekanakan..
Bermanja, bergelayut di lenganmu yg tegar...
Membuatku merasa nyaman...
Cintamu membuatku merasa sempurna..
Merajai gubug bahagia kita...
No comments:
Post a Comment